Kumpulan Pertanyaan Umum yang Sulit Dijawab
Yakin dengan kepintaran Kalian menjawab pertanyaan- pertanyaan Umum di sekitar Kalian?? Coba jawab Pertanyaan di Blog Ini..
Selasa, 30 Juni 2015
Kenapa Ngengat Suka Memakan Pakaian?
Pasti pernah kan pakaian kalian yang sudah lama di lemari tiba - tiba berlubang? Bisa jadi itu adalah ulah ngengat. Mengapa ngengat suka memakan pakaian-pakaian kita?
Label:
Alat,
Hewan,
Informasi,
Pertanyaan Umum
Sabtu, 27 Juni 2015
Apa Fungsi Corak Garis Hitam Putih di Tubuh Zebra?
Zebra merupakan salah satu keluarga kuda yang memiliki keunikan tersendiri. Bentuk fisiknya hampir serupa dengan kuda pada umumnya, namun warna belang-belang zebra yang bergaris-garis hitam putih inilah yang membuatnya tampak unik dibandingkan kuda lainnya. Sebenarnya apa sih fungsi dari belang hitam putih zebra?
Jumat, 26 Juni 2015
Kamis, 25 Juni 2015
Rabu, 24 Juni 2015
Kenapa Saat Flu Hidung Mengeluarkan Ingus?
Ada yg tidak tahu ingus?
Ingus adalah cairan lendir lengket yang ada di dalam rongga hidung
Sekarang, kenapa hidung kita bisa mengeluarkan ingus?
Selasa, 23 Juni 2015
Minggu, 27 Oktober 2013
Minggu, 20 Oktober 2013
Apakah Benar Bila Burung Gagak Bersuara, Akan Datang Kemalangan?
Sabtu, 12 Oktober 2013
Mengapa Mata di Lukisan Terlihat Seakan Memandang Kita?
Coba lihat Gambar diatas dari berbagai sisi
Kalau melihat suatu lukisan dari sudut manapun mata dalam lukisan terlihat seakan memandang kita, Kenapa bisa terjadi?
Label:
Alat,
Informasi,
Nomor,
Pertanyaan Umum
Kenapa Mie Instan Bentuknya Bergelombang?
Jika kita membuat mie dari tepung dan menggorengnya dengan minyak, maka kandungan air di dalam mie akan menguap sehingga bagian dalam mie berongga.
Jika kemudian mie dikeringkan dalam keadaan seperti ini lalu diberi air panas, maka air akan mengisi kembali rongga di dalam mie dan mie akan kembali ke bentuk semula, Jika ditambahkan bumbu maka jadilah mie yang lezat.
Mie Instan menggunakan prinsip ini.
Namun ada banyak alasan kenapa bentuk mie instan bergelombang :
Jumat, 11 Oktober 2013
Kenapa Sepakbola Menjadi Olahraga Paling Favorit?
Mungkin hanya di Amerika Serikat dan Australia, Sepakbola tidak mendapat predikat sebagai olahraga populer atau ter-favorit karena kalah bersaing dengan olahraga lain seperti basket, American Football, baseball, rugby, ataupun hoki.
Namun di Indonesia, olahraga ini bisa dibilang paling diminati kalangan anak- anak, karena :
Kamis, 10 Oktober 2013
Kenapa Kepala Kita Pusing Setelah Berputar - Putar?
Sebenarnya yang membuat kepala kita pusing adalah organ keseimbangan (organ keseimbangan ada di ruang telinga bagian tengah).
Organ keseimbangan bekerja sebagai sebuah sistem, karena berisi berbagai macam saraf.
Di dalam orgam keseimbangan ada tiga gelung pipa (semicircular canal) berisi cairan yang ketiganya bermuara ke ruang vestibule. Di setiap ujung gelung pipa terdapat ujung-ujung saraf cupula yang berada dalam ruang ampula.
Langganan:
Postingan (Atom)